Selamat sore,
saya begitu bersemangat untuk membaca tulisan Coenpontoh.
Bukan kenapa2, hanya saja beliau menulis tentang MLM, salah satu musuh saya, yang mulai mendarah daging bagi warga “pemalas” Indonesia semenjak dua dekade lampau.
sederet nama seperti amway, cni, thianshi, goldquest merupakan sederetan nama mlm yang bertebaran di negeri ini.
Apa sih enaknya MLM? bukannya bekerja secara nyata jauh lebih baik?
komoditas utama MLM sekadar mimpi belaka. Menjual harapan dengan menukarkan harapan lainnya bagi para “pemalas” sungguh memprihatinkan.
Saya sendiri seringkali mendapat tawaran untuk berbisnis MLM, tapi kok ya rasanya bodoh sekali apabila tertarik dan akhirnya ikut larut dalam permainan mereka.
Ah, sudah lah..biarkan MLM ada di sini, sampai pesertanya sadar dan kembali ke jalan yg benar..
hehehe…
ada komentar?
Setuju banget !
Kerja nyata lebih mulia .
Merdeka!!!!!!!
Iye, bener !
Kerja begituan rasa-rasanya nipu orang !!!
Hidup “kerja nyata”